Jumat, 27 Desember 2013

Ketika sukses ada saja orang yang bilang itu cuma keberuntungan :(

Jumat, 20 Desember 2013

Daun Yang Jatuh Tak Pernah Membenci Angin



Dia bagai malaikat bagi keluarga kami. Merengkuh aku, adikku, dan Ibu
dari kehidupan jalanan yang miskin dan nestapa. Memberikan makan,
tempat berteduh, sekolah, dan janji masa depan yang lebih baik.

Dia sungguh bagai malaikat bagi keluarga kami. Memberikan kasih
sayang, perhatian, dan teladan tanpa mengharap budi sekali pun. Dan
lihatlah, aku membalas itu semua dengan membiarkan mekar perasaan ini.

ibu benar, tak layak aku mencintai malaikat keluarga kami. Tak pantas.
Maafkan aku, Ibu. Perasaan kagum, terpesona, atau entahlah itu muncul
tak tertahankan bahkan sejak rambutku masih dikepang dua.

Sekarang, ketika aku tahu dia boleh jadi tidak pernah menganggapku lebih
dari seorang adik yang tidak tahu diri, biarlah... Biarlah aku luruh ke bumi
seperti sehelai daun... daun yang tidak pernah membenci angin
harus terenggutkan dari tangkai pohonnya.

 Tere-Liye

Tarian Jari Kecilku



                Sebenarnya aku ingin menuliska tentang dia, saat ini juga. Menulis di lembaran putih yang masih begitu bersihh. Ingin kutuliskan semuannya, agar kertas ini menjadi lebih bernilai dan bermakna. Tidak hanya sebagai lembaran kosong yang tidak berarti apa-apa. Terutama bagiku sendiri, mungkin setelah kutuliskan lembaran ini akan berubah menjadi sebuah kenangan yang sangat berarti. Mungkin saja. Tapi apa daya, tanganku masih kaku, tak sejalan dengan pikiranku. Tanganku, jari-jariku, ia masih menolak untuk mengetikkan nama DIA di lembaran ini. Aku tak tau kenapa, tapi cukup sulit memaksannya untuk mulai mengukir setiap kata tentangnya. Jari-jari ini tak pernah sejalan dengan fikiranku.  Tak pernah sedikitpun. Aku sudah berusaha merangkai kata-kata hanya untuk menuliskannya pada lembar kosong ini (yang sekarang sudah tidak kosong lagii). Tapi aku tak sanggup menuliskannya dengan indah.  Benar-benar menyebalkan tangan inii.  Ohh kenapa ini. Aku membencinya? Tidakk. Aku tidak pernah sedikitpun menaruh rasa benci padanya. Lantas kenapa ini? Perasaan seperti apa ini. Membingungkan saja. Hashh :@

Senin, 09 Desember 2013

Review Text__Charlie and The Chocolate Factory



Charlie and The Chocolate Factory


Do you like story Charlie and The Chocolate Factory? Great ! This is one of the fictional film that full of imagination.
Charlie and the Chocolate Factory is a fantasy film in 2005, directed by Tim Burton. The film is adapted from the novel of the same name by Roald Dahl, starring Johnny Depp, Freddie Highmore, David Kelly, Helena Bonham Carter, Noah Taylor, Missi Pyle, James Fox, Deep Roy dan Christopher Lee.
                This film tell the story of Charlie is a boy who live with his family in small house. His family six people consisting of parents Charlie, Mr and Mrs Bucket, and two pairs of grandparents, Grandpa Joe and his wife, and Grandpa George and his wife.  They are very poor. Only Charlie’s father that worked to provide for the family.
                A large chocolate factory Wonka’s mysterious. Where his granfather hadbeen a worker there. For the last 15 years no one has ever seen come out or go to the factory. But production the chocolate still continue and marketed to stores all over the world.

Sabtu, 07 Desember 2013

Discussion Text--WOMEN EMANCIPATION



WOMEN EMANCIPATION

In the modern era , equality between women and men is very necessary enforced . there should be no oppression between both of them . all rights and obligations must be obtained in a balanced manner . and now after the emergence of figures womanhood , RA Kartini , eventually all of it can be realized . emancipation of women is much benefit for the women to get their rights. but , also creates a different impression for them , men who feel overwhelmed by or even undefeated in the presence of this emancipation .
               Look out . most women agree and like presence of the emancipation of women because it is profitable for them . they were previously , should not be educated , they may only sit at home , taking care of the house . now they can be free , women now have the same rights as people can easily adam.mereka school , career and even now be able to exceed the males . for example , women can be president , taxi driver , a builder , a pedicab driver , etc. . can occupy only profession that used to be occupied by men .
               While some people , especially men make most women assume emancipation became lawless aka not aware of his position and will forget their nature as women . many of them are free career so sometimes the women are often perceived neglect their families , do not take care of their children . letting their baby nurtured and cared for by their maid

Resensi Buku NonFiksi


Dahsyatnya Kemampuan Otak

Judul               : Ajaibnya Otak Tengah: Metode dan Teknik
Mengaktifkan Otak Tengah
Pengarang       : Slamet Soedarsono
Editor              : Meita Sandra
Proofreader     : Nur Hidayah
Desain Sampul: TriAT
Desain Isi        : Leelo Legowo
Penerbit           : Kata Hati
Tahun Terbit    : 2010
Cetakan           : 1
Tebal Buku      : 128 hlm
Ukuran            : 13,5 X 20 cm


           Manusia adalah makhluk mulia yang diberikan berbagai kelebihan oleh Allah, salah satunya otak. Otak adalah organ penting yang menyimpann berjuta misteri, sebagai pusat pikiran dan mengatur segala aktivitas manusia. Otak terbagi tiga bagian otak besar ( serebrum ), otak kecil ( serebellum ), dan batang otak. Otak besar terdiri dari dua bagian yaitu otak kanan dan otak kiri yang fungsinya berbeda, namun saling melengkapi.
Dalam buku ini, menariknya penulis memaparkan tentang berbagai sifat dan karakter otak kanan dan otak kiri. Daya ingat belahan otak kanan bersifat jangka panjang ( long term memory ) dan belahan otak kiri bersifat jangka pendek ( short term memory ). Namun, setiap individu memiliki kecenderungan untuk menggunakan salah satu belahan otak yang dominan. Individu yang dominan pada otak kanan merupakan individu yang acak dalam berfikir, banyak ide, dan ide muncul secara intuitif ( langsung dari dalam dan tidak melalui proses berpikir yang logis ), sedangkan yang dominan otak kiri merupakam individu yang akan tampak teratur, dan akan mengerjakan sesuatu secara bertahap sebagaimana yang telah ia buat. Namun kini kebanyakan sekolah formal cenderung mengutamakan penggunaan belahan otak kiri untuk bekerja keras, sehingga otak kanan hanya bersifat pasif..

Minggu, 01 Desember 2013

Cintaiku saja, atau mati

Lihat aku... Lihat aku saja
Aku punya semua yang kau butuhkan
Aku akan memberikan semua yang kau inginkan
Tetaplah di sisik, Jangan pergi
Aku tak ingin kau menoleh ke arah lain

Lihat aku, Lihat aku saja
Jangan pernah menghianatiku
Terpikir sedikitpun jangan
Aku tak bisa membayangkan hidup tanpamu
Aku tak akan membagimu untuk siapapun
Harusnya kau tahu itu

Tapi kenapa kau tak hanya melihat ke arahku ?
Kau terdiam, menelan sejuta rahasia di rongga mulutmu
Aku tercekat, tak menyangka begini caramu membalas cintaku
Tidak. Kau tak akan lolos semudah itu
Kau milikku . . .
Tak seorangpun boleh memilikimu selain aku
Cintaiku saja. Atau mati


#Quotes Novel  "Cinta Mati"

Minggu, 24 November 2013

Surat Dinas

                  Kali ini mau posting contoh surat dinas. Surat Dinas ini dibuat hanya sebagai contoh saja, tidak sesuai dengan kenyataan. Alias hanya fiktif belaka hehehe :D
                   Ya langsung saja seperti ini suratnya, kurang lebihnya ya seperti contoh dibawah ini. Semoga dapat memberi manfaat dan menambah pengetahuan bagi kalian yang ingin membuat jenis surat dinas seperti ini.




Description: https://encrypted-tbn3.gstatic.com/images?q=tbn:ANd9GcSkw9TVo5MMhH4Pz-kfEb6gmgUJYg5J4EAlwNKKLH_Sth1_Ty4GnwORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH
(OSIS)
SMA NEGERI 11 SURABAYA
Jalan Raya Surabaya 20 Telepon (0XXX)XXXXXXXX, Tandes, Surabaya


Nomor  : 01/OSIS/Idul Adha/2013                                10 Oktober 2013                                      
             Perihal   : Permohonan


Yth. Ustaz Shobirin
                Pondok Al-Huda
                Surabaya


                Dengan hormat,

Dalam rangka merayakan hari raya Idul adha, kami pengurus OSIS SMA N 11 Surabaya bermaksud     mengadakan salat bersama yang akan dilaksanakan pada

hari        : Selasa
tanggal : 15 Oktober 2013
waktu   : 05.30 - selesai
tempat : Musala SMA N 11 Surabaya

Kami bermaksud mengharapkan kesediaan Ustaz untuk berkenan menjadi imam dan khatib pada acara ini.

Demikian surat permohonan ini kami buat. Atas perhatian Ustaz kami ucapkan terima kasih.



Panitia Kegiatan Idul Adha



 Dyah Nisfullailyah      
NIS.7232         

Sabtu, 16 November 2013

Makalah CorelDraw




Kata Pengantar

            Alhamdullilah, puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberi rahmat, karunia, serta kasih sayang terbesar-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan makalah dengan judul ”Makalah tentang CorelDraw’’.
            Makalah ini disusun bertujuan untuk memenuhi tugas mata pelajaran TIK. Selain itu sebagai upaya untuk meningkatkan kemampuan dan memotivasi siswa dalam menyusun karya tulis.
            Kami menyadari bahwa masih terdapat banyak kekurangan dan keterbatasan dalam penyusunan makalah ini. Oleh karena itu, kami mengharapkan saran dan kritik dari pembaca sekalian demi memperbaiki  makalah ini dalam penulisan lain di kemudian hari.
            Dan semoga makalah ini dapat mendatangkan manfaat bagi kita semua.
Sekian dan terimakasih.

Penulis
BAB I
PENDAHULUAN
A.LATAR BELAKANG MASALAH
Pada era globalisasi seperti sekarang ini kemajuan teknologi  berkembang sangat pesat dan membantu manusia berinteraksi satu sama lain tanpa dibatasi oleh jarak dan waktu. Kemudahan yang diberikan oleh teknologi mencakup berbagai aspek kehidupan, mulai dari bisnis hingga pendidikan. Teknologi sangat berperan penting dalam membantu setiap kebutuhan manusia  salah satunya yaitu komputer.
Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. Membantu setiap pekerjaan manusia, menjadi tempat ketergantungan hampir semua manusia didunia. Komputer mempunyai beberapa perangkat yaitu perangkat keras atau hardware, perangkat lunak atau software dan brainware.

Jumat, 15 November 2013

Kesempatan :)

“Kesempatan selalu terbuka lebar bagi orang-orang yang percaya dan mau memanfaatkannya.”
               
Ya kesempatan memang akan lebih mudah didapatkan bagi mereka yang benar-benar percaya dan yakin bahwa kesempatan itu ada, dan kesempatan pasti akan menghampiri mereka. Akan lebih mudah didapatkan oleh mereka yang jeli dalam melihat peluang dan mereka mau berusaha memanfaatkannya. Sedangkan mereka yang tidak yakin akan adanya kesempatan, jelas saja mereka juga akan kesulitan untuk mendapatkan kesempatan. Karena belum apa-apa mereka sudah tidak yakin. Begitu pula bagi mereka yang tidak mau memanfaatkan kesempatan yang ada, maka mereka juga tidak akan mendapatkan kesempatan dengan mudah. Mereka yang pesimis dan tidak yakin akan lebih sering kehilangan kesempatan untuk berhasil. Intinya dalam menghadapi suatu hal apapun, kita harus optimis, percaya dan yakin akan kemampuan kita. Percaya kalau diri kita mampu untuk melakukannya. Jangan pernah bilang “aku tidak bisa” sebelum anda benar-benar berusaha dan mencobaannya. Karena semua apa yang kita katakan dan yakini adalah suatu hal yang akan terjadi.

Jumat, 01 November 2013

Animasi Lucuu

Ini nih kalau keseringan baca buku. Ya kayak gini hasilnya, liat noh sampai kejepit sama buku sendiri :D

Coba-coba buat animasi. Eh lucu juga ya. Mau tau caranya bikin ginian, cari aja di google wkwkwk :D

Kamis, 31 Oktober 2013

Memilih PTN



Daftar Jurusan di INSTITUT PERTANIAN BOGOR
No
Program Studi
Daya Tampung
Persyaratan
1
AGRIBISNIS
72
5

2
AGRONOMI DAN HORTIKULTURA
105
5

3
ARSITEKTUR LANSEKAP
42
5

4
BIOKIMIA
51
5

5
BIOLOGI
63
5

6
EKONOMI DAN STUDI PEMBANGUNAN
48
5

7
EKONOMI SUMBERDAYA DAN LINGKUNGAN
60
5

8
EKONOMI SYARIAH
48
5

9
FISIKA
42
5

10
ILMU DAN TEKNOLOGI KELAUTAN
51
5

11
ILMU GIZI
69
5

12
ILMU KELUARGA DAN KONSUMEN
48
5

13
ILMU KOMPUTER
60
5

14
KEDOKTERAN HEWAN
96
5

15
KIMIA